Sunday, July 17, 2011

Hasil Belajar Trading Mengikuti Trend dan MACD(12,26,3)

(Forex trading is a high risk investment. All materials are published for educational purposes only)

Berikut adalah lanjutan dari Belajar Trading Mengikuti Trend dan MACD(12,26,3).



1. Tidak jadi melaksanakan open SELL karena pada awal pembukaan market hari Senin pagi tanggal 11 Juli 2011 pada pair AUDUSD terjadi gap harga (ada urutan candlestick yang hilang). Jika dipaksakan untuk open SELL peluang profit sudah semakin kecil.

2. Puncak D akhirnya terbentuk di bawah puncak B.

3. Perlu dicoba beberapa kali lagi di demo account untuk memastikan strategi ini dapat dipergunakan di real account.


Artikel awal ------------------------------------------------------------------- Berikutnya

No comments:

Post a Comment